Tag: lifeskill

Belajar Sablon, Penghias Kaos Polosku

Ngaglik (07/02/2024)-Pagi itu cuaca cukup cerah dan mendukung untuk melaksanakan kegiatan di luar ruangan. Bertempat di halaman Masjid Raudhatun Na’im, para siswa kelas 5 mengikuti kegiatan life skill di awal semester genap tahun ajaran ini. Berkaitan dengan tema P5 yang telah dipilih untuk semester ini yaitu Kewirausahaan, maka pada kegiatan life skill kali ini, SDIT …

Siaga Diri Bersama PMI Kabupaten Sleman

Ngaglik-Pada hari Rabu, 7 Februari 2024, para siswa kelas 3 SDIT Salsabila Klaseman melaksanakan kegiatan life skill di sekolah, dengan mengundang narasumber dari Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Sleman. Palang Merah Indonesia (PMI) adalah organisasi kemanusiaan yang memiliki peran penting dalam memberikan bantuan kesehatan dan kemanusiaan di Indonesia. Kegiatan ini dilakukan dalam rangka memberikan pengetahuan …

Bersama Agroedutourism PT KPI, Siswa Kelas 4 Asyik Belajar Life Skill

Ngaglik-Hari Rabu (07/02/2024) yang lalu, para siswa kelas 4 SDIT Salsabila Klaseman mengadakan kegiatan Life Skill pertama di awal semester genap ini. Kegiatan ini kami hubungkan dengan pembelajaran P5 (Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila) dengan Tema Kewirausahaan. Kami memilih lokasi di AGROEDUTOURISM PT. KEPURUN PAWANA INDONESIA (PT.KPI) yang merupakan tempat wisata Agrobisnis (Pertanian, Peternakan, Perikanan, …

Belajar Kreatif dari Batik Ecoprint

Ngaglik-Kegiatan life skill kelas 4 yang dilaksanakan pada Rabu, 30 Agustus 2023 yang lalu, mengambil salah satu tema kegiatan P5 yaitu Gaya Hidup Berkelanjutan, peserta didik diajak belajar membuat Batik dengan metode Ecoprint. Batik ecoprint ini merupakan salah satu jenis batik yang metode pembuatannya memanfaatkan pewarna alami dari tanin atau zat warna daun, akar atau batang yang diletakan …

Bertanam Sayuran dengan Sistem Hidroponik Wick dan NFT

Ngaglik-Pada Rabu, 30 Agustus 2023, telah dilaksanakan kegiatan lifeskill di kelas 3 dengan mengambil tema kegiatan yaitu bertanam sayuran dengan sistem Hidroponik. Berlokasi di halaman Timur Gedung Unit 2, anak-anak kelas 3 duduk rapi sambil mendengarkan pengarahan rangkaian tahap yang akan dilakukan. Sebelum mulai menanam, mereka diajak menyiapkan media tanam dengan memanfaatkan sampah anorganik yaitu …

Kreasi Kolase dan Bercerita Seru bersama Kak Aris Bertopeng

Sorak sorai dan suara keceriaan kembali menggelora di SDIT Salsabila 2 Klaseman, setelah hampir 2 tahun vakum karena datangnya pandemi Covid-19. Saat ini semangat belajar di sekolah mulai bangkit kembali, walaupun belum bisa tatap muka secara penuh dilaksanakan. Akan tetapi belajar di sekolah secara terbatas sudah bisa menghilangkan rasa kangen belajar di sekolah secara langsung. …

Semangatnya Anak-Anak Kelas 2 Bertanam Cabai dan Terong

Terik cuaca cerah menemani pagi yang bersemangat. Pertemuan menyenangkan menumbuhkan motivasi anak-anak SDIT Salsabila Klaseman yang sudah lama tidak menikmati kegiatan pembelajaran out door. Jum’at (28/01/2022) kegiatan life skill hari ini tidak hanya diadakan untuk siswa kelas 3, anak-anak kelas 2 juga mengadakan kegiatan serupa dengan memilih kegiatan untuk belajar bertani atau menanam tanaman sayuran …

Belajar Mengolah Lidah Buaya Menjadi Makanan dan Minuman Segar

Mengawali pembelajaran tatap muka di semester genap tahun ini, siswa siswi kelas 3 SDIT Salsabila Klaseman mengadakan kegiatan life skill dengan mengolah tanaman lidah buaya menjadi beberapa jenis makanan dan minuman segar yang menyehatkan. Tanaman lidah buaya atau juga dikenal dengan nama aloe vera, merupakan tanaman yang dikenal sering digunakan untuk perawatan kesehatan kulit dan …

ASYIK BERKREASI GANTUNGAN KUNCI DARI KAIN FLANEL

Didasari akan kesadaran sekolah terhadap kebutuhan belajar siswa yang tidak hanya hal akademis, namun juga non-akademis yang berpotensi menentukan kesuksesan siswa di masa depan, maka SDIT Salsabila Klaseman memiliki program kegiatan pembelajaran life skill. Kegiatan ini dikemas secara menarik melalui pembelajaran in door di masa pandemi ini dengan tetap menerapkan protokol kesehatan. Tidak mau kalah …

SERUNYA KEGIATAN LIFE SKILL PERDANA DI 2022

Hampir 2 tahun SDIT Salsabila Klaseman vakum dalam berbagai kegiatan pembelajaran out door, kini kondisi yang sudah memungkinkan dengan adanya regulasi yang mendukung, kami memulai dengan diawali pembelajaran tatap muka 100% di era baru masa pandemi ini. Kegiatan outing class perdana ini diikuti seluruh siswa kelas 5 dengan mengadakan praktik life skill membuat batik dengan …

× Kirim Pesan